Cara Membersihkan Noda Keringat di Pakaian - Shafa Hacks

5 Cara Membersihkan Noda Keringat di Pakaian

1. Sodium Bikarbonat

rendam pakaian dengan larutan sodium bikabornat selama 30 menit sebelum mencucinya dengan normal. Dengan begitu, Anda dapat melihat baju yang bersih bebas noda keringat.

2. Garam Halus

rendam pakaian dengan garam yang dilarutkan dengan air hangat. Zat yang terkandung pada garam melepaskan noda keringat pada pakaian.


3. Deterjen Cair

agar deterjen cair bekerja dengan efektif, #sahabatshafa harus merendamnya terlebih dahulu di bawah sinar matahari.

4. Cuka

#sahabatshafa dapat mengencerkan cuka dengan air dan menuangkannya di bagian pakaian yang terkena noda keringat, dan biarkan selama setengah jam.

5. Air Perasan Lemon

#sahabatshafa dapat menggunakan air perasan lemon yang dicampurkan dengan garam halus. #sahabatshafa dapat menggosok pakaian yang terkena noda keringat setelah dioleskan campuran perasan lemon dan garam.

sumber : https://www.liputan6.com/health/read/3332638/noda-keringat-hilang-dari-pakaian-dengan-5-cara

Leave a comment

All comments are moderated before being published